Posts

Showing posts with the label Auditorium

3 Puisi Auditorium Karya Sahyul Padarie (TERBARU)

Image
Puisi | Tuan-tuan Selamat Datang di Dunia yang Penuh Kebingungan Aku berterima kasih padamu  Atas bunyi-bunyi langkahmu datang kemari Tuan Di batas yang terlihat oleh kedipan mata  yang di dalamnya tertumpa-tumpa tanya  Akan segala pernyataan abjad dan angka-angka Contoh tanya abjad itu :  kenapa aku berdiri di depan Tuan-tuan? Membacakan  rima-rima para penyair yang telah tenang diharibaan Tuhan Aku berterima kasih padamu  Atas bunyi-bunyi langkahmu datang kemari Tuan Nadiku berdenyut lagi ingin berterima kasih padamu Atas bunyi-bunyi langkahmu datang kemari Tuan Di tanah yang ladangnya penuh tumbuhan-tumbuhan aksara Yang membuat orang ketika mengejanya—memusingkan kepala Di bebatuan-bebatuan lukisan abstrak nyawa-nyawa yang akan terkubur Yang diberi tirai berwarna hitam—bahannya seperti kantong kresek yang dibeli Ibu di pasar Supaya ketika bercermin bagai penyihir tua nan jahat menanyakan kepada cerminnya “Si...